Buku Fikih Feminis (Menghadirkan Teks Tandingan)
Fikih Feminis (Menghadirkan Teks Tandingan) adalah buku yang ditulis atau disusun oleh SofyanA. P. KAU / Zu;karnain Suleman dan diterbitkan oleh Penerbit Pustaka Pelajar
Sinopsis Buku Fikih Feminis (Menghadirkan Teks Tandingan)
Fikih Feminis; Menghadirkan Teks Tandingan Sinopsis : Fikih adalah salah satu bidang ilmu dalam syariat Islam yang secara khusus membahas persoalan hukum yang mengatur berbagai aspek kehidupan manusia, baik kehidupan pribadi, bermasyarakat maupun kehidupan manusia dengan Tuhannya. Beberapa ulama fikih seperti Imam Abu Hanifah mendefinisikan fikih sebagai pengetahuan seorang muslim tentang kewajiban dan haknya sebagai hamba Allah. Fikih membahas tentang cara bagaimana cara tentang beribadah, tentang prinsip Rukun Islam dan hubungan antar manusia sesuai dengan dalil-dalil yang terdapat dalam Al-Qur’an dan Sunnah. Dalam Islam, terdapat 4 mazhab dari Sunni, 1 mazhab dari Syiah, dan Khawarij yang mempelajari tentang fikih. Seseorang yang sudah menguasai ilmu fikih disebut Fakih.
Ulasan
Belum ada ulasan.