Buku Mengapa Mereka Membenci Nabi
Mengapa Mereka Membenci Nabi adalah buku yang ditulis atau disusun oleh Basim Khafajy dan diterbitkan oleh Penerbit Amzah
Sinopsis Buku Mengapa Mereka Membenci Nabi
Dalam catatan sejarah, perseteruan antara dunia Islam dengan Barat-Erofa dan Amerika telah berlangsung lama, tidak lain disebabkan adanya perbedaan dasar pemikiran mengenai pribadi Nabi Muhammad dan agama Islam.
Kalangan Barat berupaya mendiskreditkan agama Islam dan Nabinya dengan berbagi opini buruk dan karikatur yang menyakitkan.
Buku ini mengenalkan bentuk pemikiran dasar peradaban Barat dalam hubungannya denga peradaban dan agama lain; dan bagaimana seharusnya umat Islam menyikapi upaya pendikreditan tersbeut dan memberiakan pembelaan atas simbol-simbol Islam secara praktis.
Ulasan
Belum ada ulasan.