SERI INSAN PILIHAN: NABI LUTH (AZAB UNTUK SADUUM) Kamu tentu tahu Nabi Luth. Ia tinggal di sebuah negeri bernama Saduum. Penduduk negeri itu bermoral bejat. Mereka bahkan mencintai sesama jenis. Laki-laki mencintai sesama laki-laki, begitu pula kaum perempuannya, mencintai sesama perempuan.
Hal itu tentu tidak sesuai dengan ketentuan Allah yang menciptakan manusia secara berpasang-pasangan. Laki-laki berpasangan dengan perempuan. Luth di utus ke negeri itu untuk menyadarkan penduduk Saduum tidak menghiraukan seruan Luth.
Mereka tetap dalam kesesatannya. Suatu ketika Luth dikunjungi tamu istimewa. Mereka memerintahkan Luth dan para pengikutnya meninggalkan Saduum. Penduduk Saduum yang sesat akan menerima azab akibat perbuatan mereka. Siapakah sebenarnya tamu tersebut? Azab apa yang akan menimpa Saduum? Bagaimana nasib isri Luth yang juga sesat seperti penduduk Saduum lainnya? Ikuti kisah Nabi dalam buku ini.
Ulasan
Belum ada ulasan.