Buku Super Transportation
Super Transportation adalah buku yang ditulis atau disusun oleh Kak Awan dan diterbitkan oleh Penerbit Noktah
Sinopsis Buku Super Transportation
Banyak sekali jenis alat transportasi dengan mesin dan kekuatan besar. Ada kendaraan yang bergerak di darat, air, maupun udara. Buku ini berisi info menarik 30 alat transportasi super. Apa sajakah itu?
Ada pesawat tempur MiG-25, kapal besar Prelude FLNG, truk BelAZ-7 5600, kereta cepat Japan Maglev, dan masih banyak kendaraan lainnya. Buku ini dilengkapi info singkat serta foto berwarna. Yuk, mengenal jenis alat transportasi super dunia!
Ulasan
Belum ada ulasan.