Buku Hukum Pidana Anak (Revisi)
Hukum Pidana Anak (Revisi) adalah buku yang ditulis atau disusun oleh DR. WAGIATI SOETODJO, SH., MS. dan diterbitkan oleh Penerbit Refika Aditama
Sinopsis Buku Hukum Pidana Anak (Revisi)
Dalam buku Hukum Pidana Anak (Revisi) ini diuraikan dengan lugas mulai dari gejala dan timbulnya kenakalan anak serta prosedur pemeriksaan serta batas pemidanaan anak sehingga hak-hak anak atas perlindungan hukum. Bagi setiap mahasiswa yang mengambl program studi hukum pidana, buku ini wajib untuk dimiliki sebagai referensi dalam kajian hukum pidana anak. Demikian juga para praktisi hukum yang banyak terlibat dalam proses penyidikan dan penyelidikan serta proses hukum selanjutnya.
Ulasan
Belum ada ulasan.