Buku Pergeseran Paradigma dalam Kajian-kajian Sosial Hukum
Pergeseran Paradigma dalam Kajian-kajian Sosial Hukum adalah buku yang ditulis/disusun oleh Soetandtyo Wignjosoebroto dan diterbitkan oleh Penerbit Setara Press
Sinopsis Pergeseran Paradigma dalam Kajian-kajian Sosial Hukum
Gagasan teori-teori hukum oleh para pakar, sebenarnya sudah mewakili keinginan publik akan adanya penegakan dan keadilan hukum di masyarakat. Penulis membahas adanya pergeseran paradigma hukum yang ditarik dari aspek historis, filosofis, dan sosiologis, sehingga buku ini menjadi menarik untuk dijadikan bahan kajian bagi yang tertarik terhadap masalah-masalah ilmu hukum.
Ulasan
Belum ada ulasan.