Buku Buku Ajar Keperawatan Pediatrik, Ed. 2, Vol. 4
Buku Ajar Keperawatan Pediatrik, Ed. 2, Vol. 4 adalah buku yang ditulis atau disusun oleh Terri Kyle & Susan Carman dan diterbitkan oleh Penerbit EGC
Sinopsis Buku Buku Ajar Keperawatan Pediatrik, Ed. 2, Vol. 4
Para penulis buku ini menyadari bahwa mahasiswa keperawatan saat ini sering memiliki sedikit waktu menguasai apa yang mereka perlu ketahui, oleh karena itu mereka menulis buku ini dengan dasar pengetahuan mahasiswa dan disusun mulai dari material yang sederhana sampai ke yang rumit. Pendekatan ini membantu mengembangkan keterampilan berpikir kritis dan membantu mahasiswa memahami bagaimana merawat anak yang berbeda dari merawat orang dewasa.
Fitur istimewa:
– Fokus Proses Keperawatan
– Pedoman Penyuluhan
– Prosedur Keperawatan
– Praktik Berdasar-Bukti (Evidence-Based Practice)
– Studi Kasus
Buku ini diterbitkan dalam empat volume dengan kelebihan masing-masing dan seluruh isinya Anda butuhkan selama masa pendidikan.
Daftar Isi
– Asuhan Keperawatan Anak yang Mengalami Gangguan Muskuloskeletal
– Asuhan Keperawatan Anak yang Mengalami Gangguan Integumen
– Asuhan Keperawatan Anak yang Mengalami Gangguan Hematologi
– Asuhan Keperawatan Anak yang Mengalami Gangguan Imunologi
– Asuhan Keperawatan Anak yang Mengalami Gangguan Endokrin
– Asuhan Keperawatan Anak yang Mengalami Gangguan Neoplastik
– Asuhan Keperawatan Anak yang Mengalami Gangguan Genetik
– Asuhan Keperawatan Anak yang Mengalami Gangguan Kognitif atau Kesehatan Mental
– Asuhan Keperawatan Selama Kedaruratan Pediatrik
Ulasan
Belum ada ulasan.