Buku Culture Shock: 101 Korean Pop Culture
Culture Shock: 101 Korean Pop Culture Adalah buku yang ditulis atau disusun oleh Kang Sam dan diterbitkan oleh Penerbit Ar-Ruzz Media
Sinopsis Buku Culture Shock: 101 Korean Pop Culture
Saat ini siapa yang tidak mengenal K-Pop atau Korean Pop? Budaya pop Korea (Selatan) ini memang sedang mewabah di seluruh dunia, tak terkecuali di Indonesia. Mulai dari drama dan musiknya, budaya Korea seolah menjadi gelombang yang menghantam dunia dan membuat orang-orang menjadi ‘demam Korea’.
Drama dan musik Korea sangat diterima dengan baik oleh publik Indonesia. Hal ini membuat budaya Korea yang lain pun ikut diminati. Mulai dari bahasa Korea, makanan, pakaian, tempat-tempat wisata, dan segala hal tentang Korea menjadi banyak peminatnya. Oleh sebab itu, buku ini hadir sebagai referensi bagi siapa saja yang saat ini terkena ‘demam Korea’, bagi yang ingin mengenal lebih jauh tentang budaya Korea.
Ulasan
Belum ada ulasan.