Bakteri dapat memengaruhi kehidupan manusia. Kalau kita mendengar istilah bakteri mungkin kita akan membayangkan bakteri itu sebagai sesuatu yang dapat menyebabkan penyakit. Padahal, hal tersebut tidak sepenuhnya benar karena di antara sekian banyak jenis bakteri, hanya 1% yang bersifat patogen (menyebabkan penyakit), sedangkan 99% lainnya justru merupakan organisme yang bermanfaat dalam kehidupan. Bakteri berperan penting bagi kehidupan manusia, baik itu secara langsung maupun tidak langsung.
Jadi, apakah bakteri itu? Benarkah bakteri bermanfaat dan berperan penting dalam kehidupan manusia? Bakteri jenis apa saja yang bersifat patogen, dan bakteri apa saja yang bermanfaat bagi kehidupan? Lalu bagaimana cara memanfaatkan bakteri-bakteri itu? Pertanyaan-pertanyaan tersebut mungkin akan muncul di benak kita, dan semua pertanyaan tersebut jawabannya dapat kita temukan dalam buku ini.
Selamat membaca.
Ulasan
Belum ada ulasan.