Buku Pengembangan Kurikulum : Teori, Catatan Kritis, & Panduan
Pengembangan Kurikulum : Teori, Catatan Kritis, & Panduan Adalah buku yang ditulis atau disusun oleh Dr. Anselmus Je Toenlioe, M.Pd. dan diterbitkan oleh Penerbit Refika Aditama
Sinopsis Buku Pengembangan Kurikulum : Teori, Catatan Kritis, & Panduan
Menekankan pada tiga hal utama, yeaitu teori pengembangan kurikulum, kemudian tentang catatan kritis terhadap praktik pengembangan kurikulum dalam rentang sejarah pengembangan kurikulum di Indonesia dan ketiga berisi tentang panduan relatif praktis tentang teknis pengembangan kurikulum.
Ulasan
Belum ada ulasan.