Buku Sang Nata; Naskah Drama Bahasa Jawa
Sang Nata; Naskah Drama Bahasa Jawa adalah buku yang ditulis atau disusun oleh Bakdi Soemanto dan diterbitkan oleh Penerbit Estilisium
Sinopsis Buku Sang Nata; Naskah Drama Bahasa Jawa
Sang nata adalah salah satu drama jawa yang disebut ketoprak karya Bakdi Soemanto. Berawal dari keinginan beliau memproduksi Ketoprak dengan lakon Oedipus Rex, akhirnya tahun 1982 ketoprak dengan judul sang Nata dipentaskan. Sekilas tentang gambaran ketoprak dengan judul sang Nata menceritakan bencana alam banjir yang melanda di negara bernama Bondhonagara dengan sang Nata sebagai raja. Kondisi yang sudah memprihatinkan telah meluluhlantahkan pemukiman, hewan ternak bahkan ada salah salah satu anak abdi yang hayut. Disini banyak intrik ditampilkan terlebih ketika ayahanda sang Prabu Herumurti meninggal dan menghendaki sang Nata sebagai penerus tahtanya.
Ulasan
Belum ada ulasan.