Buku Good Corporate Governance (Gcg) Dan Komite Audit)
Good Corporate Governance (Gcg) Dan Komite Audit) adalah buku yang ditulis oleh R. Luki Karunia, Zurrahma Rusyfian dan diterbitkan oleh Penerbit Zurra Infigro Media
Sinopsis Good Corporate Governance (Gcg) Dan Komite Audit)
Pandemi Сovid-19 ini membuat setiap perusahaan berpikir keras guna mempertahankan kelangsungan hidupnya.Seperti kita ketahui Laporan Keuangan Tahun 2020 beberapa perusahaan mengalami kerugian, padahal kinerja direksi sebuah perusahaan sangat berhubungan erat dengan hasil kinerja keuangannya setiap tahun. Untuk menjaga KPI (key performance index) direksi, beberapa perusahaan berupaya membuat laporan keuangan tahunan terkesan tidak lazim alias banyak dipoles. Laporan keuangan menjadi salah satu bentuk alat komunikasi perusahaan mengenai data keuangan atau aktivitas operasional perusahaan kepada para pengguna informasi keuangan.
Ulasan
Belum ada ulasan.